Madiun – Guna meningkatkan pengetahuan dan ketrampilan pengelola website kelurahan, Kominfo Kota Madiun menyelenggarakan pelatihan Admin PPID Pembantu se Kota Madiun selama 2 ( Dua ) hari 23 – 24 September 2019 bertempat di Hotel Aston, Jl. Metjen Sungkono Madiun. Dalam sambuatannya sekretaris Kominfo Gembong Kusdwiarto S.IP menyampaikan “bahwa pelatihan admin PPID pembantu adalah ajang…
Kategori: Berita Terkini
Simulasi dan Edukasi Pemadaman Kebakaran
Pangongangan – Kelurahan Pangongangan pengadakan pelatihan Kegiatan Edukasi Manajemen Proteksi Kebakaran,simulasi diberikan oleh Satpol PP Kota Madiun kepada RT,RW serta elemen dan Tokoh Masyarakat Kelurahan Pangongangan Kecamatan Manguharjo Kota Madiun, Kamis ( 5/9/2019 ). Sebanyak 100 peserta yang terdiri dari 26 RT,9 RW, 15 Tokoh Masyarakat serta 50 dari elemen masyarakat lainnya, turut dalam pelatihan…
Silaturahmi Walikota Madiun di Pangongangan
[metaslider id=”18823″] Pangongangan- Walikota Madiun Bapak Maidi Jumat (2/8) malam, untuk pertama kalinya dalam kunjungan kerjanya di Kelurahan Pangongangan. Kegiatan bertajuk Anjang Warga ini diawali dengan menyerap aspirasi dari warga dan diteruskan dengan kunjungan ke rumah warga kurang mampu. Sejumlah pejabat pemerintah tersebut sengaja berbagi tugas meninjau 45 rumah warga kurang beruntung. Tak cukup melihat…
KIM Pandan Arum raih juara III kategori Infografis
Madiun- Gubernur Jatim saat acara Penyerahan Penghargaan Anugerah Pewarta Warga (APW) Jawa Timur Tahun 2019 di Gedung Negara Grahadi Surabaya, Rabu (31/7/2019) “Di sinilah peran KIM dibutuhkan menjadi filter atau penyaring informasi di masyarakat,” kata Khofifah. Senada dengan Gubernur Jatim, Ketua Dewan Juri APW Jatim Tahun 2019, Hari Fitrianto, S.IP, M.IP mengatakan saat ini citizen…
Kegiatan Pemberdayaan Masyarakat
[wpsm_comparison_table id=”1″ class=”hover-col1 center-table-align”]