
Pangongangan – Melibatkan Sejumlah karyawan Kecamatan Manguharjo beserta Perangkat Kelurahan yang berada di wilayah kerja Kecamatan Manguharjo dan Segenap Personil Polsek Manguharjo dan Koramil Manguharjo yang langsung dipimpin Camat Manguharjo Teguh Sadariyanto, S.STP, Msi bersama – sama kerja bakti di Gereja Protestan di Indonesia bagian Barat (GPIB) Jemaat “GAMALIEL” Jl. Jawa No.10 Madiun, Jum’at( 14/12/2018)
Kerja bakti ini bertujuan menanamkanrasa toleransi beragama juga sifat kebersamaan menjelang hari Natal bagi umat Kristiani tandas Camat Manguharjo. Kegiatan kerja bakti ini dilaksanakan mulai pukul 06.00 s/d 08.00 WIB