Badan Pendapatan Daerah (BAPENDA) Kota Madiun Kembali Menggelar Pelayanan Pembayaran Pajak Bumi dan Bangunan (PBB) Keliling di Kelurahan Pangongangan. Kegiatan yang diselenggarakan pada 23 Juli 2025 ini disambut antusias oleh warga Kelurahan Pangongangan. Antusiasme tersebut terlihat dari antrean warga yang datang untuk melakukan pembayaran PBB mereka. Pelayanan langsung di kelurahan ini dinilai sangat membantu masyarakat…